JADWAL DAN PERSYARATAN PENDAFTARAN STIN TAHUN AKADEMIK 2020/2021

Jadwal dan Persyaratan PendaftaranSTIN Tahun Akademik 2020/2021. BerdasarkanSurat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor:B/435/M.SM.01.00/2020 tentang Rencana Pembukaan Pendattaran dan Seleksi SekolahKedinasan Tahun 2020, Badan Intelijen Negara (BIN) mengundang putra dan putriterbaik lulusan SMA/SMK/MA di seluruh Indonesia untuk mengikuti SeleksiPenerimaan Taruna/i Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) Tahun Akademik2020/2021 dengan kuota sebanyak 250 (dua ratus lima puluh) orang dan waktupendattaran secara online mulai tanggal 8 s.d. 23 Juni 2020.
Ketentuan Persyaratan pendaftaran Seleksi Penerimaan Taruna/i SekolahTinggi Intelijen Negara (STIN) Tahun Akademik 2020/2021 adalah sebagai berikut.
1. JalurSeleksi
a. Jalur talent scouting adalahjalur penerimaan yang disediakan untuk peserta seleksi yang memenuhi syaratumum seleksi penerimaan Taruna/i STIN Tahun Akademik 2020/2021 dan dipilih olehSTIN/BIN karena pertimbangan tertentu seperti: memiliki bakat / prestasi / kekhususanyang dapat mendukung pelaksanaan tugas intelijen.
b. Jalur umum adalah jalur penerimaan yang disediakan untuk pesertaseleksi yang memenuhi syarat umum seleksi penerimaan Taruna/i STIN TahunAkademik 2020/2021.
2. Persyaratan Calon Taruna Taruni STIN Tahun Akademik 2020/2021
a. Jalur Talent Scouting
Calon peserta seleksi talent scouting telah mengirimkanberkas pendaftaran sesuai dengan persyaratan kepada STIN melalul P0 Box 211mulai tanggal 30 Januari 2020 sampai dengan 20 Maret 2020, dan pengumuman seleksiadministrasi telah diumumkan melalui e-mail masing-masing peserta pada tanggal18 Mei 2020.
b. Jalur Umum
a. Warga Negara Indonesia(laki-laki/perempuan).
b. Beriman dan bertaqwa kepada TuhanYang Maha Esa.
c. Setia kepada Negara KesatuanRepublik Indonesia berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar NegaraRepublik Indonesia tahun 1945.
d. Berkelakuan baik dan tidak pernahterlibat tindak pidana
e. Berpendidikan minimal SMA/SMK/MA(bukan lulusan paket C) dengan ketentuan:
1) Lulusan SMA/SMK/MA tahun 2018 dan2019, nilai rata-rata ijazah minimal 70.
2) Bagi lulusan SMA/SMK/MA tahun2020, nilai rata-rata rapor semester I s/d semester 5 minimal 70.
f. Belum pernah menikah dan bersediatidak menikah selama masa pendidikan.
g Belum pernah melahirkan(perempuan) dan belum pernah punya anak biologis (laki-laki).
h. Tidak bertato dan/atau memilikibekas tato.
i. Tidak bertindik dan/atau memilikibekas tindik pada bagian tubuh yang tidak lazim (perempuan).
j. Tidak bertindik dan/atau memilikibekas tindik pada bagian tubuh manapun (laki-laki).
k. Sehat jasmani, rohani dan tidakpernah mengalami patah tulang.
I. Apabila berkacamata, maksimalukuran 1 + (plus) atau - (minus).
m. Tidak buta warna.
n. Tinggi badan minimal laki-laki165 cm, perempuan minimal 155 cm, danberat badan ideal.
o. Usia pada tanggal 31 Desember2020 serendah-rendahnya 16 tahun dan tidak lebih dan 21 tahun (dibuktikandengan Akte Kelahiran/Surat Keterangan Lahir).
p. Mendapatkan persetujuan orarigtua atau wali yang dibuktikan dengan surat pernyataan orang tua/wali.
q. Peserta seleksi penerimaan Taruna/iSTIN tidak dipungut biaya kecuali biaya mengikuti SKD.
3. Prosedur Pendaftaran SecaraOnline Jalur Talent Scouting dan Jalur Umum STIN Tahun Akademik 2020/2021
a. Registrasi pada Portal SSCASN-BKN
1) Calon pesenta seleksi mengaksesportal https://sscasn.bkn.go.id. dan memilihDlKDIN (https://dikdin.bkn.go.id) .
2) Calon peserta seleksi membuat akundi portal https://dikdin.bkn.go.id.
3) Calon peserta seleksi wajibmemiliki akun e-mail aktif yang akan digunakan selama masa pendaftaran danseleksi.
4) Calon peserta seleksi login keportal https://dikdin.bkn.go.id. dengan menggunakan akun yang telah dibuatmenggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan password yang telah didaftarkan.
5) Calon peserta seleksi memilihSTIN, melengkapi biodata, dan memilih lokasi ujian. Calon peserta seleksi hanyaboleh mendaftar di salah satu Instansi atau Lembaga Pendidikan Kedinasan, danapabila mendattar di dua lembaga atau lebih maka dinyatakan gugur.
6) Calon peserta seleksimenyelesaikan pendattaran dengan mengecek resume dan mencetak buktipendaftaran.
7) Calon peserta seleksi akanmendapatkan fink registrasi STIN berupa portal https://ptb.stin.ac.id. melaluie-mail masing-masing dan resume bukti pendaftaran.
b. Registrasi pada Portal STIN
1) Calon peserta seleksi melakukanregistrasi ulang dengan melengkapi Data Riwayat Hidup dan mengunggah dokumenyang wajib sesuai dengan persyaratan administrasi ke portal https://ptb.stin.ac.idmenggunakan username dan password pada saat mendaftar di https://dikdin.bkn.go.id.Dokumen yang wajib diunggah yaitu:
a) Surat ljin Orang TualWali AsliContoh surat dapat diunduh di https://ptb.stin.ac.id. Setelah selesai dibuat, surat tersebutdiunggah dalam bentuk pdf/jpeg dengan nama file ortu.pdf atau ortu.jpeg;
b) Fotocopy Ijazah SMA/SMK/MA yangtelab dilegalisir untuk lulusan tahun 2018 dan tahun 2019. Dokumen tersebutdiunggah dalam bentuk pdf/jpeg dengan nama file ijazah2108/2019.pdf atauijazah2108/2019.jpeg; Surat Keterangan Lulus dan sekolah bagi lulusan tahun2020. Dokumen tersebut diunggah dalam bentuk pdf/jpeg dengan nama file skl2020.pdtatau skl2020.jpeg.
c) Foto berwarna seluruh badan,terbaru, tampak depan, ukuran postcard, dan mengenakan pakaian atas berwarnaputih serta bawah berwarna hitam. Bagi laki-laki latar belakang foto berwarnamerah dan bagi perempuan latar belakarig foto berwarna biru. Foto tersebutdiunggah dalam bentuk pdf/jpeg dengan nama file foto.pdf atau foto.jpeg;
d) Fotocopy Kartu Keluarga (KK).Dokumen tersebut diunggah dalam bentuk pdf/jpeg dengan nama file kk.pdf ataukk.jpeg.
2) Calon peserta seleksi mendapatkankonfirmasi kelengkapan administrasi melalui e-mail masing-masing
3) Verifikator STIN melakukanverifikasi data atau dokumen calon peserta seleksi yang telah masuk.
4) Calon peserta seleksi dapat mengecekstatus kelulusan verifikasi administrasi melalui portal https://dikdin.bkn.go.id. dan portal https://ptb.stin.ac.id.
5) Calon peserta seleksi yangdinyatakan lulus administrasi melakukan pembayaran biaya seleksi SKD pada saatdaftar ulang.
6) Calon peserta seleksi akanmendapat Kartu Ujian dan STIN setelah proses verifikasi dan diriyatakan lulusseleksi administrasi.
7) Calon peserta seleksi mengikutiproses seleksi selanjutnya sesuai dengan ketentuan STIN.
4. Dokumen yang Harus Dibawa saatDaftar Ulang Jalur Talent Scouting dan Jalur Umum STIN Tahun Akademik 2020/2021
a. Surat Lamaran Calon PesertaSeleksi. Contoh surat dapat diunduh di https://ptb.stin.ac.id.
b. Surat Ijin Orang Tua/WaIi Asli.Contoh surat dapat diunduh di https://ptb.stin.ac.id
c. Surat Pernyataan Tidak TerikatPerjanjian oleh Suatu Ikatan Dinas. Contoh surat dapat diunduh di https://ptb.stin.ac.id,
d. Surat Pernyataan Kesediaan TidakMelakukan Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme (KKN). Contoh surat dapat diunduh di https://ptb.stin.ac.id.
e. Fotocopy Ijazah SMAISMKJMA untuklulusan tahun 2018 dan tahun 2019 sebanyak 2 lembar
f. Fotocopy rapor SMA/SMK?MA untukhulusan tahun 2020, semester 1 aId semester 5 sebanyak 2 rangkap.
g. Surat Keterangan Lulus dan sekolahditandatangani oleh Kepala Sekolah/Pejabat yang berwenang (asli) untuk SMA/SMK/MAtahun2020.
h Fotocopy Akte Kelahiran/SuratKeterangan Lahir sebanyak 2 lembar.
I, Fotocopy Kartu Kehuarga (KK)sebanyak 2 lembar.
j. Foto ukuran postcard dan Pas Fotodengan ketentuan:
1) Foto berwarna ukuran postcard,seluruh badan, terbaru, mengenakan pakaian atas berwama putih serta bawahberwarna hitam. Dibuat tampak depan, tampak samping kiri kanan, dan tampakbelakang (masing-masing 2 lembar).
2) Pas Foto berwama ukuran 4x6sebanyak 4 Iembar.
3) Latar belakang foto laki-lakiberwarna merah dan perempuan berwarna biru.
k Foto Orang Tua/Wai berwarna,ukuran postcard, seluruh badan, terbaru, mengenakan pakaian bebas sopan denganlatar belakang berwarna putih, dibuat sebanyak 2 lembar.
5. Lokasi Seleksl Jalur Talent Scouting dan Jalur Umum STIN Tahun Akademik 2020/2021
Seleksi dilaksanakan di 11 lokasi. Peserta seleksi dapat memilih lokasi seleksi sesuai tempatyang telah ditentukan, sebagai berikut:
a. Kota Medan, Provinsi SumateraUtara.
b. Kota Padang, Provinsi SumateraBarat,
C. Kota Palembang, Provinsi SumateraSelatan.
d. Kota Jakarta, Provinsi DaerahKhusus Ibukota Jakarta.
e. Kota Bandung, Provinsi JawaBarat.
f. Kota Yogyakarta, Provinsi DaerahIstimewa Yogyakarta.
g. Kota Surabaya, Provinsi JawaTimur.
h. Kota Denpasar, Provinsi Bali.
i. Kota Balikpapan, ProvinsiKalimantan Timur
j. Kota Makassar. Provinsi SutawesiSelatan,
k. Kota Jayapura. Provinsi Papua.
6. Tahapan Seleksi Jalur Talent Scouting dan Jalur Umum
a. Seleksi Administrasi.
b. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD).
c. Seleksi Kompetensi Bidang (SKB), meliputi:
1) Tes Psikologi.
2) Tes Kesehatan Fisik dan Jiwa.
3) Tes Kesamaptaan Jasmani.
4) Tes Mental Ideologi danWawancara.
7. Jadwal Pendafaran Seleksi Jalur Talent Scouting dan Jalur UmumSTIN Tahun Akademik 2020/2021 adalah sebagai berikut.
1. PendaftaranOnline 8 s.d.23 Juni 2020
2. SeleksiKompetensi Dasar, direncanakan Juli 2020
3. Tes Psikologi, direncanakanJuli 2020
4. Tes KesehatanFisik dan Jiwa, direncanakan Juli 2020
5. Tes KesamaptaanJasmani, direncanakan Jul 2020
6. Mental ldeologi/WawancaraJuli 2020
Jadwal Iengkap akan diumumkan pada https://ptb.stin.ac.id.
Lain-Lain yang perlu diperhatikan
1. Peserta seleksi penerimaanTaruna/i STIN tidak dipungut biaya kecuali biaya mengikuti SKD.
2. Keputusan Tim Seleksi PenerimaanTaruna/i STIN tidak dapat diganggu gugat.
3. Hati-hati dengan penipuan yangmengatasnamakan Tim Seleksi Penerimaan Taruna/i STIN.
Link download Pengumuman Pendaftaran STIN (disini)
Demikian informasi tentang Jadwaldan Persyaratan Pendaftaran STIN Tahun Akademik 2020/2021. Semoga adamanfaatnya, terima kasih.